Selamat datang di SampulBaca.Com

OS Karya Anak Bangsa Yang Handal

Thursday, August 2, 20120 comments


http://i50.tinypic.com/2hibf4p.jpg-ScreenShoot OS Karya Anak Bangsa (Garuda OS)Mari kita mulai belajar untuk mencintai produk dalam negeri dari hal-hal yang paling prinsipil.

Saat ini, telah hadir sebuah terobosan besar di dunia iptek dengan hadirnya OS yang murni merupakan karya anak Indonesia.

Garuda OS adalah operating system berbasis Open Source hasil dari developer lokal. Garuda OS memakai desktop modern yang menawan dan sangat mudah dipakai, bahkan oleh para pengguna yang sudah terbiasa dengan Windows.

OS karya anak Indonesia ini mendukung penggunaan dokumen format SNI (Standar Nasional Indonesia). Garuda juga sangat aman dari gangguan virus komputer, stabilitasnya tinggi, disertai dukungan bahasa Indonesia dan dilengkapi dengan banyak program dari berbagai kategori.

Fitur Garuda:

Inti (kernel) sistem operasi : 2.6.38.7
Desktop : KDE 4.6.3
Dukungan driver VGA (Nvidia, ATI, Intel, dll)
Dukungan Wireless untuk berbagai perangkat jaringan
Dukungan perangkat printer lokal ataupun jaringan
Dukungan banyak format populer multimedia (flv, mp4, avi, mov, mpg, mp3, wma, wav, ogg, dll )
Dukungan bahasa Indonesia dan bahasa Inggris serta lebih dari 60 bahasa dunia lainnya (Jepang, Arab, Korea, India, Cina, dll)
Dukungan untuk instalasi berbagai macam program aplikasi dan game (online) berbasis Windows
Dukungan untuk berbagai macam dokumen dari program populer berbasis Windows (seperti Photoshop, CorelDraw, MS Office, AutoCAD, dll)
NEW : Dukungan Font Aksara Indonesia (video).
NEW : Dukungan ratusan Font Google Web (video).

Kebutuhan Hardware:

Processor : Intel Atom; Intel atau AMD sekelas Pentium IV atau lebih
Memory : RAM minimum 512 MB, rekomendasi 1 GB.
Hard disk : minimum 8 GB, rekomendasi 20 GB atau lebih jika ingin menginstal program lain
Video card : nVidia, ATI, Intel, SiS, Matrox, VIA
Sound card : Sound Blaster, kartu AC97 atau HDA
Anda bisa downloadnya Linknya dibawah ini dengan menjadi Member Premium terlebih dahulu
Share this article :

Post a Comment

Silahkan Pasang link web/ blog Anda di bawah ini
 
Support : Sampul baca | Creating Website | Johny Template | Mas Templatea | Pusat Promosi
Copyright © 2011. Sampul Baca - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by SampulBaca.Com
Proudly powered by Blogger